24 Desember 2012

Pizza Khusus Untuk Natal

Pizza "Double Sensation"

Kamu penikmat Pizza? Tentu sudah pernah menyantap berbagai macam pizza dengan berbagai macam topping juga.

Tapi mungkin tidak dengan pizza yang satu ini. berpikir

Dikutip dari huffingtonpost, Jumat (21/12), Pizza Hut Singapura mengeluarkan resep pizza khusus Natal, Pie "Double Sensation". Pizza ini terdapat dua kue dalam satu loyang.

Kerak pizza terluar diisi dengan mozzarella meleleh, parmesan dan keju cheddar dengan cairan keluar dari lubang kerak.

Pie luar atasnya diberi toping ham turki, paprika, jamur dan saus salsa. makan

Lerak Pizza kedua, diisi dengan sosis ayam dan keju, lalu kue terdalam atasnya dengan ayam asap, Zucchini dan saus lada Alfredo. Dan, untuk melengkapi semua ini, ada cherry di tengah-tengah semuanya. ngiler

Sayangnya, Pizza ini hanya tersedia selama Natal hingga akhir Desember di Singapura. Harga Pizza ini sekitar 212 ribu rupiah atau sekitar 22 dolar AS untuk ukuran biasa.  dan untuk ukuran besar sekitar 260 ribu rupiah atau sekitar 27 dolar. ngambek mahal bangetttt..



Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Kritik Dan Saran via Email : rnfitri1979@gmail.com

Terima Kasih Atas Komentar Kerennya Sobat..

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...